Keluarga Besar Alumni Smunsara 2003

SEKOLAH KEBANGGAAN KITA - SMA NEGERI 1 JEPARA

Gedung Utama SMA Negeri 1 Jepara dan Tugu Kartini yang terletak di tengah Jantung Kota Jepara.

BUKA BERSAMA ALUMNI SMUNSARA 2003 - Session I

Event Buka Bersama di RM. Bebek Goreng Hj. Slamet, Jl. Pemuda Jepara, pada tanggal 13 Agustus 2011.

BUKA BERSAMA ALUMNI SMUNSARA 2003 - Session II

Event Buka Bersama di Teluk Awur, Jepara pada tanggal 28 Agustus 2011.

GEDUNG UTAMA SMA NEGERI 1 JEPARA

Gedung Utama SMA Negeri 1 Jepara tampak depan

SMA NEGERI 1 JEPARA

Selamat Datang di Blog Alumni SMUNSARA 2003

Tuesday, September 13, 2011

INFO KERJA 2012


 
PT. JAYA INDAH FURNITURE








*EXPORT STAFF
Tanggal Pemasangan :
5 Januari 2013
Tanggal Penutupan :
4 Februari 2013



Furniture manufacturing company in Jepara, seeking export staff with following qualification;



- Female max. 28 years old

- Education: minimum S1 majoring English

- Familiar in English

- Flexible working hour and overtime

- Capable for team work

- Experienced in EXIM candidate is prioritised

- Work in Jepara office



Candidates please send your CV to :



PT. JAYA INDAH FURNITURE

Jl. Raya Jepara-Kudus Km. 7,

Ngabul, JEPARA

Email : info@ptjif.com



PT. JAYA INDAH FURNITURE
GARDEN FURNITURE MANUFACTURER

DRAFTER
Tanggal Pemasangan :
2 Januari 2013
Tanggal Penutupan :
1 Februari 2013

 
Perusahaan Furniture berlokasi di Jepara membutuhkan Drafter dengan kualifikasi sebagai berikut;


1. Laki-laki / Wanita

2. Umur max 28 th

3. Pendidikan min SMA / sederajat

4. Menguasai AutoCad 3D ; AdobePhotoshop

5. Berpengalaman di bidangnya min 1 th

6. Menguasai kontruksi furniture

7. Melampirkan hasil karya

8. Bersedia kerja di Jepara

9. Bersedia kerja lembur - Orientasi Target/Hasil


Lamaran dikirim ke :

PT. Jaya Indah Furniture

Jl. Raya Jepara Kudus Km.7 Ngabul Jepara

0291 - 591700

email : info@ptjif.com

Buka Bersama Session I

"Buka Bersama Session I"
13 Agustus 2011




  Acara Buka Bersama Session 1 tanggal 13 Agustus 2011 jam 16.30 - selesai dan bertempat di RM. Bebek Goreng H. Slamet. Walau minim pasukan dari  Alumni Smunsara 2003, acara tetap berjalan dengan lancar.


 Acara sepertinya kurang lengkap kalo tanpa foto-foto....^_^

   Dari Kiri-Kanan-Atas:



Kelihatan kan siapa yang paling narsis??? :P  

Dari Kiri-Kanan:


Wah lha koq malah ngiklan ya....

Dari Kiri-Kanan:



 Yang cewek2 numpang narsis yaaa.....^_^

Dari Kiri-Kanan-Atas:



Hmm...Hayoo kalian berdua ada apa?? Prikitiiww...:P

Dari Kiri-Kanan:


Klian berdua itu lagi pada ngeliatin apa si...Kompak benerr....

Dari Kiri-Kanan:



Berhubung gak enak ama yg punya RM. Bebek Goreng H. Slamet, akhirnya malam harinya qta pindah ke SCJ, tepatnya di tenda kopi lelet untuk ngebahas acara Buber Session II.



 ♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥Terimakasih♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥



 

BERITA DUKA CITA




Inna Lillahi Wa Inna illaihi Rojiun

Sehari setelah event Buka Bersama Session II pada tanggal 28 Agustus 2011, kami menerima kabar meninggalnya salah satu Guru kami yang bernama Ibu Ruchayati, S.Pd. Beliau adalah guru mata pelajaran ekonomi akuntansi program IPS serta wali kelas dari siswa-siswi smunsara 2003 program IPS, kelas 3 IPS 3. 

Keluarga Besar Alumni SMUNSARA 2003 turut berduka cita atas meninggalnya Ibu Ruchayati pada tanggal 29 Agustus 2011. Jenazah di semayamkan di Lebak, Jepara. Semoga amal ibadah Almarhumah diterima disisi Allah, SWT dan diberikan tempat yang layak disi-si Nya serta kepada keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan. Amin.

Monday, September 12, 2011

KONTAK


Contact Form




Name *



Email *



Subject *



Message *




Powered byEMF Web Forms Builder
Report Abuse

Sunday, September 11, 2011

NAMA ALUMNI SMUNSARA 2003 - PROGRAM IPS

#KELAS 3 IPS 1# 

~  WALI KELAS Bpk. SLAMET SULISTIYONO, B.A
  1. Abda Alif Rosyidi
  2. Achmad Teguh Prasaja
  3. Aditya Wisnu Pradana
  4. Adiyatmo
  5. Agung Budi Prasetyo
  6. Agus Adhi Setyawan
  7. Alief Irma Aryarisa
  8. Amin Wahyudi
  9. Anggun Yoso Prabowo
  10. Anis Andriani
  11. Anton Dwi Susilo
  12. Arie Satrio Aji
  13. Arif Setiawan
  14. Diana Maria Ulfa
  15. Eddy Kurniawan
  16. Eka Wahyuni
  17. Evita
  18. Fandi Akhmad
  19. Fariz Zaky Fuady
  20. Fika Herlina W
  21. Hamudji Widyo Utomo
  22. Heri Santoso
  23. Himawan Nugroho W
  24. Laila Oktaviana
  25. M. Arief Yanuar R
  26. M. Nurdiansyah
  27. Maghfiroh
  28. M. Aditya S
  29. Mudlofar
  30. Novan Sulistyawan
  31. Nunung Kusuma Handayani
  32. Nur Kholis
  33. Pandu Retnaning W
  34. Priyadi Eri Wibowo
  35. Putri Sugiharsiwi
  36. Robby Hantaruga
  37. Samsul Hidayat
  38. Sidiq Prayoga
  39. Sri Wahyuni
  40. Surati
  41. Taufan Sugih Permana
  42. Tri Handayani
  43. Tri Kurnia Jayanti
  44. Ummi Mardiyah


 
#KELAS 3 IPS 2#

~  WALI KELAS Ibu Almh. SRI SUNDARI, B.A

  1. A. Danis Anggara Putra
  2. Adhe Pradana Putra
  3. Adi Candra Widakdo
  4. Agung Budi Prasetyo
  5. Agus Tri Wicaksono
  6. Ahmad Arif
  7. Ahmad Sya'roni
  8. Andy Setyawan
  9. Andreas Ericha PY
  10. Anik Listiyani
  11. Anik Susiani
  12. Anisa Wijayanti
  13. Arma Retno W
  14. Bambang Wahyu W
  15. Danang Wahyudi
  16. Daniel Adiyanto
  17. Diarti Verry Suwarno
  18. Durri Akhyariyati
  19. Edi Susanto
  20. Fajar Luli Pratiwi
  21. Febriyanto
  22. Fethalia Sulistyani
  23. Hera Distianto
  24. Hertanti Erawati
  25. Ika Rosita Yuniarti
  26. Ike Yusniar Yulianingrum
  27. Kuntianita
  28. Lala Arjid Prakasa
  29. Muhammad Andi Syukroni
  30. Muhammad Bayu Arif Priyanto
  31. Muhammad Dihyat Akmal F
  32. Muhammad Syukron
  33. Monda Kris Margani
  34. Mundofar
  35. Mundzakir
  36. Nuning Tri Wulandari
  37. Nur Hasan
  38. Ozem Hendrawan Hadiono
  39. Ruth Dewi Anikasari
  40. Sastri Susanti
  41. Susiana
  42. Tigor Dharmawan
  43. Tri Yuli Atmoko
  44. Veronika Sianti Elyta RSK
  45. Wahyu Cahyaningrum
  46. Yusuf Lutviyanto


 
#KELAS 3 IPS 3#

~  WALI KELAS Ibu Almh. RUCHAYATI, S.Pd

  1. Adi Afiananto
  2. Agus Prastiyawan
  3. Ahmad Nasikin
  4. Ajeng
  5. Andi Dwi Julianto
  6. Anggit PS
  7. Anggunita Adha
  8. Dedik Sulistyanto
  9. Dedi Wibowo
  10. Denik Ernawati
  11. Deni Tirtana
  12. Edo Suryo P
  13. Farhad Zuhri
  14. Febri Endhi A
  15. Hendy Kurniawan
  16. Ihwan Arfianto
  17. Kurniawati Anggraini
  18. Laila Isnaini
  19. Muhammad Baihaqi
  20. M. Fakhrur S
  21. M. Lukman Nasegaf
  22. MS. Jazuli
  23. Muhammad Yanuar
  24. Maike Ujang
  25. Nanik Wijayanti
  26. Nasikin
  27. Nur Aziz
  28. Priyo Dwi P
  29. Raphi Galuh S
  30. Rini Pujiastutik
  31. Rossana Kumala Dewi
  32. Rusminah
  33. Sokip
  34. Syaiful Ashar
  35. Thomas Adam
  36. Tri Puspita Rini
  37. Uswatun N
  38. Weko Nurfani
  39. Widya Yuristin
  40. Windriya S
  41. Wiwik Vitriani
  42. Yarokh Bianingsih
  43. Yohana Arisanti
  44. Yustisia W

Saturday, September 10, 2011

STRUKTUR ORGANISASI ALUMNI


PENDAHULUAN
Sebagai hasil dari 3 kali pertemuan yang telah kita laksanakan yaitu pada:
1. Buka Bersama Hari Sabtu tanggal 13 Agustus 2011 pukul 16.00 WIB - Selesai, bertempat di RM. Bebek Goreng H. Slamet Jepara.
2. Buka Bersama Hari Minggu tanggal 28 Agustus 2011 pukul 16.00 WIB - selesai, bertempat di Villa Sdri. Leni Andriani di Teluk Awur Jepara
3. Halal Bihalal Hari Jum'at tanggal 2 September 2011 pukul 15.00 WIB - selesai, bertempat di Villa Sdri. Leni Andriani di Teluk Awur Jepara

Perkenankan kami menyampaikan kesimpulan yang telah disepakati bersama antara lain; Yaitu, dideklerasikannya ikatan alumni SMUN 1 Jepara tahun 2003. Pembahasan bersama ini berlanjut dengan pembentukan organisasi alumni SMUN 1 Jepara, dimana organisasi non-profit ini bernama "ALUMNI SMUNSARA TAHUN 2003".

Kami mengajak rekan ALUMNI SMUNSARA 2003 untuk menyumbangkan ide baik secara konsep dan bentuk dalam mengembangkan Organisasi Alumni ini bersama-sama.

DASAR ORGANISASI
Perkumpulan didirikan berdasarkan asas Pancasila dan berpedoman pada Undang-Undang Dasar 1945 dalam mengembangkan organisasi dan kegiatan.

ALUMNI SMUNSARA 2003 bersifat :
1. Independen, dengan dilandasi sifat kemandirian organisasi.
2. Tidak terikat dan tidak terkait dengan kepentingan pribadi dan golongan.
3. Bersifat kekeluargaan dan non-politis.

VISI
Terwujudnya Keluarga Besar Alumni SMUNSARA 2003 yang berkualitas, mandiri dan berwawasan persatuan Indonesia dalam berbangsa dan bernegara.

TUJUAN
Tujuan Perkumpulan adalah untuk membangun kebersamaan dan kesetiakawanaan sosial serta meningkatkan kualitas dan kemandirian alumni yang bermanfaat bagi kemajuan masyarakat, SMUNSARA 2003 dan Indonesia. Serta untuk merekatkan tali silaturahmi antar Alumni, memberikan manfaat sebesar besarnya untuk Alumni dan Almamater dalam bertukar pikiran/informasi untuk kemanfaatan Alumni dan Almamater.


STRUKTUR ORGANISASI
Keorganisasian ALUMNI SMUNSARA 2003 (PERIODE I) terdiri dari:
  1.  KETUA UMUM                : M KHARIS AMINUDIN
  2. WAKIL KETUA UMUM    : ABDUL MUID
  3. SEKRETARIS UMUM        : I. LENI ANDRIANI / II. SRI WAHYUNI 
  4. BENDAHARA UMUM       : KURNIA AJENG FAJARANI
            MASA JABATAN 
Masa Jabatan Ketua dan Wakil Ketua adalah 3 tahun setiap periodenya. Ketua tidak boleh menjabat kembali untuk periode berikutnya, Wakil Ketua tidak boleh menjabat kembali untuk periode berikutnya atau menjadi Ketua pada periode berikutnya. dengan harapan semua alumni dapat berpartisipasi menjadi pengurus dan menyumbangkan pemikirannya untuk kemajuan Organisasi Alumni.
 
 PENUTUP
Kami yang diberi amanah sebagai pengurus mengharap partisipasi aktif dari rekan-rekan alumni SMUNSARA 2003 untuk bersama sama membesarkan Organisasi kita, untuk mempererat silaturahmi, memberikan kemanfaatan bagi kita para alumni dan kebanggaan lembaga yang telah membesarkan kita. Tanpa dukungan dari rekan-rekan semua niat ini hanya akan menjadi niat mulia di atas kertas.
 
VIVA ALUMNI SMUNSARA TAHUN 2003!!!
 

Buka Bersama Session I

"Buka Bersama Session I"
13 Agustus 2011




Ramadhan memang benar-benar bulan yang sangat luar biasa berkahnya. Salah satunya adalah sebagai sarana untuk kita dapat menyambung tali silaturahmi dengan para sahabat yang mungkin telah lama tak berjumpa. Banyak hal yang bisa dilakukan untuk menyambung silaturahmi di bulan suci ini yaitu dengan mengadakan acara buka bersama.

Mengingat ditahun-tahun sebelumnya yakni 2009 & 2010 kami juga pernah mengadakan acara buber yang waktu itu kami publikasikan lewat jejaring sosial Facebook dan lewat pesan singkat (sms), cukup banyak teman-teman alumni smunsara lulusan 2003 yang ikut, maka atas inisiatif bersama kami coba untuk mengkoordinir acara tersebut. Tepat pada tanggal 13 Agustus 2011, kami mengadakan acara buka puasa bersama atau biasa sering di sebut dengan "Buber".

Acara Buber Session I waktu itu dihadiri oleh 10 orang saja (minim banget yaa...). Tak mengapa karena mengingat bahwa ditanggal tersebut, teman-teman yang bekerja di luar kota atau tinggal di luar kota Jepara tentunya masih belum mudik alias pulang kampung ke Jepara. Dengan minimnya anggota yang hadir tak menyurutkan niat kita untuk mempererat silaturahmi dengan berbuka bersama. 

Acara Buber Session I dimulai pukul 16.30 WIB bertempat di Bebek Goreng H. Slamet Jl. Pemuda Jepara. Di acara tersebut akhirnya kami membahas juga tentang rencana untuk mengadakan "Buber Session II" yang akan diadakan di akhir bulan Ramadhan yang diharapkan acara bisa berjalan dengan lancar jika ada konsep dan perencanaan yang matang dari  jauh-jauh hari.

Harapan kami saat ini tentunya mudah-mudahan di setiap Ramadhan nanti kita masih bisa lagi melaksanakan acara buka bersama bareng teman-teman seperjuangan waktu SMA dulu.













Buka Bersama Session II

"Buka Bersama Session II"
28 Agustus 2011

Ini nih beberapa foto waktu acara buka bersama session II, liat yuk!